Apakah berat badan saya akan kembali lagi setelah program selesai?
Hingga 95% penurunan berat badan dipertahankan 12 bulan setelah Balon keluar dari tubuh**
Bagaimana balon ditempatkan?
Penempatan berlangsung selama 15-20 menit. Allurion adalah balon lambung pertama yang tidak memerlukan endoskopi* atau anestesi*** untuk pemasangan atau pelepasan. Cukup telan kapsul berisi Balon kempes dengan kateter, setelah Balon dipastikan berada di perut kamu melalui x-ray, Balon diisi dengan air melalui kateter. Rontgsen kedua dilakukan untuk memastikan Balon disi dengan benar.
Apakah dokter perlu melepas balon?
Tidak. setelah kira-kira 16 minggu, Balon mengempis dan keluas secara alami. dalam kasus yang sangat jarang, intervensi mungkin diperlukan.*
Berapa banyak berat badan yang turun dengan Alluriuon?
Setelah kurang lebih 16 minggu Program Allurion, beberapa studi klinis telah menunjukan bahwa pasien kehilangan rata-rata 10-15% dari total berat badan mereka. Jika anda masih ingin menurunkan berat badan lebih banyak. Balon kedua dapat ditempatkan setelah menyelesaiakn program pertama.